Kriteria
Penerimaan:
1.
Telah
tamat SMP / SMPT, Program Paket B dan memiliki ijazah atau STTB SMP / SMPT,
Program Paket B.
2.
Bagi
peserta didik lulusan tahun 2014, memiliki ijazah atau STTB SMP / SMPT, Program
Paket B.
3.
Berusia
setinggi - tingginya 21 tahun pada tanggal 30 Juni 2014, dibuktikan dengan akta
kelahiran.
4.
Seleksi
calon Peserta Didik Baru dilakukan menggunakan peringkat nilai UN, Nilai
Raport, dan Hasil Tes Penempatan untuk mata pelajaran Bahasa Indonesia,
Matematika, Bahasa Inggris, IPA dan IPS.
5.
Berdasarkan
peringkat tersebut diterima sejumlah peserta didik yang sesuai dengan daya
tamping atau ruang yang tersedia.
6.
Calon
Peserta Didik Baru yang memiliki prestasi akademik peringkat 1, 2, 3 pada kelas
VII, VIII, dan IX melampirkan photocopy piagam atau surat keterangan yang sudah
dilegalisir.
7.
Jumlah
Peserta Didik Baru dari luar Kabupaten Lombok Barat maksimal 5% dari seluruh
Peserta Didik Baru yang diterima.