Selasa, 10 April 2012

7 Fakta tentang Indonesia yang mendunia:


1.     Indonesia adalah Negara Kepulauan terbesar
Dengan 17000-an pulau yang membentang luas dari Sabang sampai Merauke.



2.    Indonesia adalah Negara penopang bumi dan dunia
Indonesia adalah Negara dengan pohon-pohon yang membantu kestabilan dunia―selain Hutan Amazon. Sehingga bisa dikatakan tiada Indonesia, habislah udara segar dunia. Maka dari itu, berhentilah kita, bangsa Indonesia merusak pepohonan karna sama artinya dengan MERUSAK DUNIA.



3.    Indonesia adalah Negara yang memiliki kekayaan laut terindah dunia
Indonesia ternyata termasuk ke dalam perairan yang memiliki hiu terbanyak, lho.. selain itu, Indonesia juga menyumbang beragam karang laut―atau batu karang dan semacamnya― untuk dunia.



4.    Indonesia memiliki kopi terenak dan termahal
Walaupun Negara penghasil kopi nomor 3 di dunia, rupanya Indonesia tidak kalah dari Brazil. Kopi Luak asal Indonesia di akui sebagai kopi terenak. Dan walaupun kopi tersebut di dapati dari kotoran binatang luak, seluruh prosesnya sudah di lakukan secara bersih dan higienis, sehingga tidak perlu khawatir akan….. ^^



5.    Budaya dan Karya anak bangsa yang mendunia
Kain tenun Indonesia adalah salah satunya, termasuk juga arsitektur karya arsitek Indonesia yang ada di M****** (mf, g mau sebut nama nya)



6.    Penemuan Peninggalan Purbakala
Komodo, contohnya, adalah hewan dari jaman purba dan HANYA ada di Indonesia. Apalagi baru-baru ini komodo menang *new seven wonders* plok plok plok… di Indonesia juga di temukan fosil manusia purba tertua! Wow!!



7.    Indonesia adalah inspirasi Dunia
Ada nih , salah satu tokoh Indonesia yang menginspirasi sang penegak HAM dunia ^^d mantap Gan

*_Kerja bagus, Indonesia!!!!!_*


E-Chand =^_^DEW=^_^
Follow me: @DEWidhayang

Tidak ada komentar:

Posting Komentar