Minggu, 30 Juni 2013

Cara Memunculkan “RUN” Pada START MENU Windows 7

=>  

Wah, pas saya sedang hobby-hobby-nya otak-atik menu “RUN” yang sangat “berharga” ketika sedang bermain di warnet, saya terkejut ketika menyadari di laptop saya yang bersistem operasi win 7 tidak ada menu RUN di Start Menu-nya…

Jaa, nande? Nande? Ah, kalau begini pupus sudah harapan saya untuk menambah bandwitch internet ketika sedang wifi-an :v (ps: gpedit.msc XD)… tapi saya lalu menemukan caranya setelah sedikit, ehm, otak-atik.

Perhatikan baik-baik! XD
Baiklah, pertama, klik kanan pada taskbar, lalu klik properties

Nanti akan muncul jendela “Taksbar and Start Menu Properties” seperti berikut. Pilih Bagian “Start Menu”, lalu klik “Customize”


Selanjutnya akan muncul jendela “Customize Start Menu” seperti pada gambar dibawah. Pilih “Run Command” dan centang, lalu klik [OK]. Hasilnya bisa langsung dilihat di Start Menu :3



Demikian tutorial dari saya, semoga bermanfaat! ^^ Jangan sungkan-sungkan untuk berkunjung lagi, ya? XD



Sumber: Pengalaman Pribadi
Follow me @DEWidhayang

Tidak ada komentar:

Posting Komentar